Perjalanan Di Tahun Pertama
Madrasah Aliyah Ma'arif Ambulu di dirikan pada tahun 1979 atas prakarsa:
1. H. Drs. Saiful Islam Mch
2. Munasrif (Alm)
3. dan Para Pengurus MWC NU Ambulu
Pelaksanaan belajar mengajar pada tahun 1979 bertempat di MTs. Ma'arif Ambulu barat pasar hewan Tegalsari Ambulu Jember, dari tahun 1981 sampai tahun 1982 dilaksanakan di MIMA Miftahul Ulum Kauman Ambulu Jember.
Gedung MA. Ma'arif Ambulu didirikan diatas tanah wakaf seluas 1400 m2, di Dusun Langon Kecamatan Ambulu dan di tempati pada tahun 1982, ini semua terlaksana sangat baik karena perjuangan para Pengurus NU, DEwan Guru beserta seluruh keluarga besar Nahdlatul Ulama.
Pelaksanaan belajar mengajar pada tahun 1979 bertempat di MTs. Ma'arif Ambulu barat pasar hewan Tegalsari Ambulu Jember, dari tahun 1981 sampai tahun 1982 dilaksanakan di MIMA Miftahul Ulum Kauman Ambulu Jember.
Gedung MA. Ma'arif Ambulu didirikan diatas tanah wakaf seluas 1400 m2, di Dusun Langon Kecamatan Ambulu dan di tempati pada tahun 1982, ini semua terlaksana sangat baik karena perjuangan para Pengurus NU, DEwan Guru beserta seluruh keluarga besar Nahdlatul Ulama.
Berkat kerja keras, Ilmu dan Doa mereka yang senantiasa mengiringi langkah kita sehingga Madrasah Aliyah Ma'arif Ambulu menjadi Madrasah yang besar dan berkualiatas, semoga MA. Ma'arif Ambulu Menjadi Madrasah Unggulan.
dalam kepemimpinanya yang penuh kearifan, kesabaran, dan sifat kebapakan nya telah tertanam selaksa butiran-butiran jamrut yang lebih berharga dari pada emas dan permata.
Dalam Masa kepemimpinanya beliau berhasil mengembangkan potensi, kondisi, kemitraan dan peningkatan kualitas SDM Guru dan Murid sehingga berhasil dalam bidang fisik (Bangunan, Sarana dan Prasarana) serta kualitas akademik.
Pengalaman Kerja Beliau :
TU MA. Ma'arif Ambulu sejak tahun 1985 s/d 1993
Kepala TU MA. Ma'arif Ambulu sejak tahun 1993 s/d 2002
Waka Kesiswaan dan guru MA. Ma'arif Ambulu tahun 2002 s/d 2010